Trik sulap kartu yang satu ini merupakan trik sulap yang mudah untuk diikuti dan ketika Anda menampilkannya dengan baik, maka penonton akan berdecak kagum pada trik sulap yang Anda lakukan. Di sini kuncinya adalah dengan meminta penonton Anda untuk memilih salah satu kartu, kemudian mengocoknya dengan melakukan complete cut, dan Anda pun menemukan kartu pilihan penonton tersebut.
selengkapnya>>>>>>
Tidak ada komentar:
Posting Komentar